BukaBlog – Template Toko Online Blogspot Mirip Bukalapak

Akhirnya hari ini saya akan memperkenalkan lagi template toko online terbaru ditahun 2020 ini.

Template ini bernama BukaBlog yang mana gaya desain / tampilan mirip seperti Bukalapak.

Template ini akan menjadi saingan template sebelumnya yang bernama Tokped template blogspot mirip Tokopedia.

Nah buat Anda yang ingin membangun toko online dengan hemat biaya, maka template bukablog ini sangat cocok untuk digunakan.

Dalam hal ini, ada banyak fiktur yang saya manjakan di template BukaBlog ini, dari pada template toko online tokopedia sebelumnya.

Penasaran dengan fiktur yang saya sediakan, berikut beberapa rinciannya yang akan saya jelaskan.

Daftar Fiktur Template Blogger BukaBlog mirip Bukalapak

template mirip bukalapak

Lihat Demo

SEO Frendly di Halaman Google

Template ini sudah menggunakan kode blogger versi terbaru dari keseluruhan, yang artinya semua kode sudah update dari pada kode template sebelumnya.

Untuk potensi bersaing dihalaman Google, akan lebih bagus karena kode lebih flexible dan mudah dibaca Google.

Mobile Frendly 100% Valid

Memasuki ditahun 2020 ini, semua template blog sudah valid atau mudah diakses lewat Mobile / Smartphone.

Newbie Frendly Pengaturan Template

Saya sebagai developer template, selalu memperhatikan dalam penggunaan template yang mudah digunakan untuk bagian pengaturannya.

Template blog mirip Bukalapak ini saya buatkan dengan semudah mungkin untuk pengaturannya, mulai dari menggubah warna otomatis, pengaturan postingan produk, pengaturan mata uang.

Membuat Postingan Produk via Mobile

Dan masih banyak lagi untuk pengaturan template ini yang bisa Anda lakukan cukup di menu tata letak saja, tidak perlu masuk-masuk ke mode HTML.

Checkout via Paypal dan Form WhatsApp

Pembayaran otomatis dapat Anda terima menggunakan akun Paypal, yang mana ini sangat membantu Anda yang ingin berjualan produk keseluruh dunia dengan menggunakan mata uang $ Dollar.

Catatan: Pembayaran lewat Paypal tidak berlaku untuk mata uang Indonesia, hanya berlaku untuk mata uang jenis Dollar.

Dan saya juga masih fokoskan semua pesanan produk Anda masuknya hanya lewat WA. Mengingat potensi pembelian sering kali terjadinya lewat pesan WhatsApp.

Daftar Fiktur Lainnya :

  • Warna template bisa dirubah (Otomatis)
  • Keranjang belanja
  • Schema markup 100% Valid
  • Widget layout version 2
  • Related produk
  • Widget menu notifikasi
  • Widget pop up Profile blogger
  • Menu linkList
  • Menu navigasi
  • Live search
  • Search form
  • Label produk dropdown
  • Slider Caraousel Image
  • Label gambar produk
  • Widget sosial media
  • 5 footer kolom
  • Subscribe email
  • Widget livechat WhatsApp
  • Posting produk mudah (tidak perlu kode HTML)
  • Mendukung Penulisan Artikel (New)
  • Mendukung ongkos kirim  sesuai Wilayah (New)
  • Costum widget layout
  • Icon SVG, FontAwesome & Ionicon
  • Javascript Lazyload
  • Javascript Jquery v3.5.0
  • Multi Bahasa template
  • Rating produk
  • Widget costum Populert produk
  • Template mudah diatur
  • Mendukung 12 mata uang Negara
  • Checkout via form WhatsApp
  • Checkout via Paypal | Tidak tersedia lagi
  • Widget pembayaran & pengiriman
  • Footer bisa dihapus di Tata letak
  • Komentar blogger
  • Fiktur lainnya menyusul..

Lihat Detail lewat Video

Apakah Template ini Gratis?

Template ini tidak saya bagikan secara gratis, namun untuk sebelumnya saya pernah membagikan template yang mirip seperti ini secara gratis di tema banua.

Bonus Tambahan

Gratis template toko online WoCommerce untuk WordPress, Silahkan baca lebih lengkapnya.

Ketentuan Pembeli

– Tidak bisa dijadikan sebagai bonus kepada member bisnis Anda
– Dilarang dijual ulang untuk licensi personal
– Jangan dibagikan secara gratis
– Bantuan tidak berlaku untuk merubah gaya desain / tampilan [ Mengedit Template ]
– Langsung pakai tanpa mengatur template sendiri dengan biaya tambahan Rp.100.000

Keuntungan yang didapatkan

– Dapat bantuan pengaturan template dari saya sendiri via WhatsApp
– Mendapatkan panduan Pengaturan template
– Tanpa batasan instal domain
– Tanpa link credit nama saya
Gratis update template versi terbaru selamanya

Berapakah Harga Template mirip Bukalapak ini?

Harganya tidak terlalu mahal, saya jual template ini dengan harga Rp 250.000Rp 150.000 untuk saat ini.

Jika Anda tertarik, Anda bisa membelinya dengan cara mengklik tombol dibawah ini.

Beli Sekarang

Setelah membeli, Anda akan mendapatkan update template selamanya secara gratis!

Data update template, bisa dilihat dibawah ini.

Change log :

v.1.0.0 – 29/12/2019

– Rilis
– Perbaikan CSS kurang Responsive
– Perbaikan JavaScript Related produk

v.1.2.0 – 02/02/2020

– Penghapusan Siderbar
– Perbaikan kode JavaScript Lazyload
– Populart Post di Halaman awal
– Perbaikan tombol beli sekarang ke tombol WhatsApp form
– Perbaikan tampilan tombol pembelian

v.1.2.2 – 15/02/2020

– Perbaikan breadcums
– Perbaikan CSS kurang responsive dilayar 1023px
– Penambahan tampilan rating produk

v.1.2.3 – 25/03/2020

– Perbaikan form Pencarian yang tidak Berfungsi
– Perbaikan tampilan form Order WhatsApp
– Penambahan Pilihan Pengiriman form WhatsApp
– Penambahan Pilihan Pembayaran Bank form WhatsApp
– Mendukung penulisan kusus Artikel Blog

v.1.2.4 – 22/04/2020

– Warna Address Bar versi Mobile bisa dirubah otomatis di Menu Desainer
– Perbaikan Icon Keranjang yang tidak pas di UC Browser versi Mobile
– Memperbaiki keseluruhan tampilan CSS template yang berantakan di browser Mozila
– Perbaikan tampilan Dashbor Tata Letak / Layout Template
– Perubahan tampilan halaman kusus Artikel
– Widget bagian Sidebar Muncul dihalaman kusus Artikel
– Penambahan widget Produk bisa ditampilkan sesuai Label / kategori di Halaman Awal
– Penambahan JavaScript Navigasi efek Scroll

v.1.2.5 – 01/06/2020

– Perbaikan CSS di Browser Mozila versi Mobile
– Perbaikan form pembelian WhatsApp
– Tampilan slider Barner dirubah
– Perubahan tampilan postingan Produk versi Desktop & Mobile
– Perubahan tampilan menu versi Mobile menggunakan Icon
– Costum text Template bisa diatur
– Penambahan Widget Barner versi desktop & Mobile
– Tambahan Widget Flash Deal
– Penambahan Ongkos kirim sesuai [Wilayah]
– Form jasa kurir bisa di [Costum]
– Penambahan tombol beli WhatsApp di halaman chekout

v.1.2.6 – 08/11/2020

– Perubahan total seluruh tampilan menjadi lebih simple
– Perubahan warna tema versi bawaan merah menjadi warna putih
– Perbaikan post navigasi scroll yang error
– Perubahan tampilan dibagian halaman chekout / pembayaran
– Penambahan pilihan pembayaran dihalaman chekout WhatsApp, Bank, OVO & DANA
– Fiktur baru pesanan produk masuk via Email
– Penambahan profil penjual muncul dihalaman produk
– Memaksimalkan tampilan produk dibagian mobile / smartphone
– Pergantian kode jQuery versi terbaru v1.3.5
– Pergantian kode JavaScript Lazyload versi terbaru
– Penambahan latar gambar / background dibagian widget profil blogger
– Penghapusan JavaScript waktu diskon produk
– Pergantian kode schema markup bagian Breadcumbs
– Penambahan widget Featured Post blogger
– Penambahan widget Rekomendasi produk dibagian halaman
– Perubahan tampilan halaman produk dibagian link Label
– Penambahan widget Kontak blogger
– Penghapusan JavaScript Related post dibagian halaman produk

v.1.2.7 – 18/01/2021
– Perbaikan tampilan CSS Template kurang responsive ukuran layar 800px & 1000px
– Penambahan widget icon gambar label produk
– Perubahan warna Template versi mobile menggunakan warna merah
– Penambahan jumlah foto produk menggunakan efek bergulir
– Pengaturan ongkos kirim lebih mudah ditata letak
– Perubahan tampilan link menu bagian layar versi desktop
– Dan beberapa perbaikan tampilan CSS bagian lainnya

v.1.2.8 – 16/03/2021
– Perubahan tampilan gambar slider produk menjadi model gallery
– Menambahkan harga coret produk
– Penambahan widget gambar label hanya muncul ditampilan Smartphone
– Menambahkan widget link kategori produk dibagian atas footer template
– Pengaturan data pembayaran lebih mudah ditata letak
– Menambahkan jumlah widget gambar barner slider menjadi 8 jumlah
– Dan beberapa perbaikan tampilan CSS dibagian menu navigasi

v.1.2.9 – 22/08/2021
– Perubahan tampilan postingan halaman depan produk menjadi 2 kolom versi Smartphone
– Memunculkan widget Live Chat di versi Smartphone
– Menambahkan fiktur Lokasi pada postingan produk
– Menyesuaikan bagian widget versi seluler dan Desktop
– Beberapa perbaikan bagian CSS lainnya

v.2.0.0 – 02/09/2021
– Menambahkan Schema Markup Produk untuk postingan produk.
– Perbaikan tampilan logo versi smartphone.
– Perbaikan gambar produk saat diklik menggunakan efek Lightbox.
– Perubahan icon tombol pembelian keranjang belanja versi smartphone
– Perbaikan tampilan CSS template di ukuran layar 1080px yang kurang Responsife.
– Memperbaiki tampilan halaman single produk versi smartphone
– Menambahkan icon tutup di slider menu versi ponsel
– Tombol follow / ikuti blog ada d slider menu smartphone
– Dan beberapa perbaikan bagian CSS bagian slider menu ponsel

Rian Seo

Menyukai Tentang Seni & Dunia Fitness

32 Comments

  1. bukablog domain orang boss

    Balas
    1. Rian SEO
      Februari 15, 2020

      Emang udah ada yang ngambil domain nya

      Balas
  2. Orang TerTampan
    Februari 14, 2020

    Sumpah keren banget anjirrr..

    Balas
  3. RonaldoSTG
    Maret 22, 2020

    wah betulan mirip sama bukalapak 😀

    Balas
    1. Rian SEO
      Maret 22, 2020

      Iya dibuat mirip, tpi gk sama fikturnya kek bukalapak asli

      Balas
  4. Anjas Mara
    Mei 29, 2020

    Wahh template nya keren bang, auto kumpulin duit buat beli

    Balas
  5. Antoni
    Mei 29, 2020

    Pengen beli tapi mahal

    Balas
    1. Rian SEO
      Mei 31, 2020

      Waduh harga segini masih di anggap mahal?

      Balas
      1. Azis Wandi
        Agustus 10, 2020

        Mas Rian, saya tertarik dengan yang berjualan ke seluruh dunia, tapi beberapa kali saya check shipping nya kok enggak bisa ya yang di demo,mohon infonya mas, bisa juga wa ke saya di 085250716699, terimakasih banyak sebelumnya.

        Balas
        1. Rian SEO
          Agustus 10, 2020

          Maksudnya yang versi USD $ ya mas?

          Balas
        2. Rian SEO
          November 9, 2020

          Bisa kok untuk bagian pengirimannya, pastikan JavaScript browsernya di aktifkan

          Balas
  6. Ahmad Tranggiling
    Mei 30, 2020

    Template toko online ini benar2 mudah digunakan, sumpah gk perlu pake paham kode HTML

    Balas
  7. Mau membeli
    Juni 25, 2020

    Saya minat mau membeli untuk toko online voucher games, bisa tidak untuk disesuaikan/di edit untuk bagian form cek out serta jasa kirim dihilangkan,jika bisa tidak masalah kalau ada biaya tambahan.

    Balas
    1. Rian SEO
      Juni 28, 2020

      Bisa,silahkan hubungi saya via WA 085886624531

      Balas
  8. cahaya
    Juli 7, 2020

    rekber support apa aja om??? sama open affiliate kah??

    Balas
    1. Rian SEO
      Juli 8, 2020

      Belum buka sistem affiliate, bisa hubungi saya via WA

      Balas
  9. INDRA
    Juli 25, 2020

    mantappp.. dan sangat bermanfaat, terimakasih bos Rian SEO

    Balas
    1. Rian SEO
      Juli 26, 2020

      Ok baik

      Balas
  10. Hermanto
    Agustus 1, 2020

    Setiap produk dijadikan beda² nomor whatsapp bisa gak mas?

    Balas
    1. Rian SEO
      Agustus 6, 2020

      Belum bisa mas!

      Balas
  11. Abdurrahman Mubarok
    Agustus 13, 2020

    keren mantul otw beli nih

    Balas
  12. herdy
    Januari 10, 2021

    dijual di tokopedia ga bang scripnya ?

    Balas
    1. Rian SEO
      Januari 11, 2021

      Gak dijual di tokopedia

      Balas
      1. Ardaman
        Januari 26, 2021

        Minat nih. Gimana cara belinya

        Balas
        1. Rian SEO
          Januari 26, 2021

          Silahkan hubungi ke WhatsApp 085886624531

          Balas
  13. Herdy
    Januari 12, 2021

    Apa ini sudah suport multi reseller bang ?

    Balas
    1. Rian SEO
      Januari 12, 2021

      Tidak bisa

      Balas
  14. Andri
    Agustus 1, 2021

    saya guru smk jurusan bisnis daring dan pemasaran, salah satu materi nya membuat toko online. Jika saya membeli satu, bisa saya berikan ke siswa saya.

    Balas
    1. Rian SEO
      Agustus 1, 2021

      Boleh saja, klo hanya untuk materi pembelajaran kepada siswa bapak!

      Balas
  15. Andri
    Agustus 3, 2021

    Bisa minta nomor kontak nya, kirim via email saya

    Balas
    1. Rian SEO
      Agustus 3, 2021

      WhatsApp saya 085886624531

      Balas
  16. Anonim
    September 26, 2024

    I tried to setup payment via paypal but its not working for me. It keeps saying “Things don’t appear to be working at the moment. Please try again later.” when I try to test payment.

    Balas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *